Desain Sistem Akuntansi Sederhana Berbasis Excel untuk Usaha Mikro: Studi Kasus Warung Tegal Bu Is

(Simple Excel-Based Accounting System Design for Micro-Enterprises: A Case Study of Warung Tegal Bu Is)

  • Wakhid Ardiansyah Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur
  • Hervina Adelia Valesti Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur
  • Ridho Alam Al Jawyi Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur
  • Rizky Eko Yuspito Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur
  • Antonius Ariel Navyrianto Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur

Abstrak

Purpose: This study aims to design a simple Excel-based accounting system for Warung Makan Bu Is that complies with the Financial Accounting Standards for Micro, Small, and Medium Entities (SAK EMKM) and relevant Indonesian accounting principles.

Method: This research adopts a qualitative descriptive approach with a case study design. Data were collected through observation, brief interviews, and documentation of the business’s financial records. To structure the financial information flow, the system model incorporates tools such as Data Flow Diagrams (DFD) and Business Process Model and Notation (BPMN).

Findings: The resulting system consists of interconnected Excel worksheets configured to automatically generate journals, ledgers, and basic financial statements (balance sheet and income statement) in accordance with SAK EMKM. This design simplifies daily bookkeeping, minimizes human error, accelerates report generation, and enables the business owner to regularly monitor financial health.

Implication: This structured Excel-based approach offers a practical step toward accounting automation for micro-enterprises. It also provides a foundational model for developing more advanced, technology-based accounting systems tailored to small business needs.

Originality: The study contributes to the practical application of SAK EMKM by demonstrating how process and decision modeling tools can be integrated into a user-friendly Excel system. It presents an innovative and accessible solution for improving accounting literacy and operational efficiency in the informal business sector.

 

ABSTRAK: 

Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk merancang sistem akuntansi sederhana berbasis Excel untuk Warung Makan Bu Is yang sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro, Kecil, dan Menengah (SAK EMKM) serta prinsip akuntansi yang berlaku di Indonesia.

Metode: Penelitian menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan desain studi kasus. Data dikumpulkan melalui observasi, wawancara singkat, dan dokumentasi atas catatan keuangan usaha. Untuk menyajikan alur informasi keuangan secara terstruktur, model sistem mengintegrasikan alat pemodelan proses dan pengambilan keputusan seperti Data Flow Diagram (DFD) dan Business Process Model and Notation (BPMN.

Temuan: Beberapa lembar kerja Excel yang saling terhubung dikonfigurasi untuk menghasilkan jurnal otomatis, buku besar, dan laporan keuangan dasar (neraca dan laporan laba rugi) sesuai dengan SAK EMKM. Desain ini mempermudah pencatatan harian, mengurangi risiko kesalahan manusia, mempercepat penyusunan laporan, dan memungkinkan pemilik usaha untuk memantau kondisi keuangan secara rutin..

Implikasi: Pendekatan Excel yang terstruktur ini dapat menjadi langkah praktis bagi usaha mikro menuju otomatisasi akuntansi serta menjadi fondasi awal untuk pengembangan sistem akuntansi berbasis teknologi yang lebih lanjut.

Orisinalitas: Penelitian ini menawarkan kontribusi baru dalam penerapan SAK EMKM melalui sistem akuntansi digital sederhana yang dapat diadaptasi oleh pelaku usaha mikro. Integrasi alat pemodelan proses dan keputusan dalam platform Excel menunjukkan pendekatan inovatif dan aplikatif untuk meningkatkan literasi dan efisiensi akuntansi di sektor informal.

Kata Kunci: Warung Tegal, BPMN, Microsoft Excel, Sistem Informasi Akuntansi, UMKM, SAK EMKM.

##plugins.generic.usageStats.downloads##

##plugins.generic.usageStats.noStats##

Referensi

Chusnia, F. F., Ramadhani, A. W., Agustin, E. N., Hasan, F., Kurniawati, A. D., & Nurrijal, M. N. (2025). Penerapan Sistem Pengendalian Internal untuk Penerimaan Kas di Toko Sinar Grosir di Jawa Timur – Indonesia: (Implementation of Internal Control System for Cash Receipts at Sinar Grosir Store in East Java – Indonesia). Small Business Accounting Management and Entrepreneurship Review, 5(1), 14-26. https://doi.org/10.61656/sbamer.v5i1.324

Creswell J. W, C. J. (2017). Research design: Qualitative, quantitative, and mixed methods approach. Sage Publications.

Darwis, M., Masnawaty, S., & Afiah N. (2024). Penerapan Sistem Informasi Akuntansi Berbasis Microsoft Excel Pada UMKM Tellu Silo’ di Kabupaten Sinjai. Jurnal Sains Riset, Volume 14 Nomor 1. https://doi.org/10.47647/jsr.v14i1.2277.

Fitriani, D. (2023). Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi Dalam Penerapan Siklus Produksi dan Pengendalian Internal Untuk Meningkatkan Efektivitas Kinerja UMKM. Jurnal Kajian dan Penalaran Ilmu Manajemen, Vol.1, No.1. https://doi.org/10.59031/jkpim.v1i1.47

Hananto, A. L., Rosalina, E., Hananto, A., & Huda, B. (2024). Analisis dan Pemodelan Proses Bisnis Katering pada UMKM Menggunakan BPMN. Internal (Information System Journal), 7(1), 8–17. https://doi.org/10.32627/internal.v7i1.938

Hastuti, R. P. (2024). Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Berbasis Excel Guna Pengembangan Usaha Bebek Rempah Semarang. Prosiding SENAPAS, Vol. 2, No. 1. https://doi.org/10.24002/senapas.v2i1.9304

Herliawan, A. & Firdaus, M. (2025). Penggunaan Aplikasi Akuntansi Berbasis Excel Untuk UMKM Secara Daring. Jurnal Padamu Negeri, Vol 2 No. 3. https://doi.org/10.69714/watwh560

Ikatan Akuntan Indonesia (2018). Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro, Kecil, dan Menengah (SAK EMKM). IAI. https://doi.org/10.47768/gema.v14.n2.202207

Lestari, F. W., Suharsana, Y., & Yani, D. (2022). Implementasi SAK EMKM dalam Penyajian Laporan Keuangan pada UMKM Bidang Industri Pangan. Jurnal Gentiaras Manajemen dan Akuntansi, 14(2), 145 – 157. https://doi.org/10.47768/gema.v14.n2.202207

Miles, M. B., Huberman, A. M., & Saldana, J. (2019). Qualitative Data Analysis, 4e. Sage Publications.

Muttaqin, T., & Utami, A. W. (2023). Analisia Dan Pemodelan Proses Bisnis Menggunakan Metode Business Process Model and Notation (BPMN) Pada Produksi Shuttlecock. Journal of Emerging Information Systems and Business Intelligence (JEISBI), 4(1), 26–31. https://doi.org/10.26740/jeisbi.v4i1.50943

Najwa, A., Puspitasari, D. A., Rosepandanwangi, D., Zhafran, V. L. H., Aprillia, N. T., & Sherlinda, F. (2025). Analysis of the Implementation of the Purchasing Accounting System and Internal Control at the Hikmah Stationery Store. Sustainable Business Accounting and Management Review, 7(2), 1-13. https://doi.org/10.61656/sbamr.v7i2.280

Nuzulita, N., Djohan, R. S. A., & Roiqoh, S. (2020). Supply Chain Management Analysis Using the Business Process Model and Notation in the Midst of the Covid-19 Pandemic: (A Case Study at MS Company – Indonesia). JASF: Journal of Accounting and Strategic Finance, 3(2), 185–198. https://doi.org/10.33005/jasf.v3i2.144

Pantow, A. K., Walukow, I. M., Maradesa, C., & Limpeleh, E. A. N. (2021). Desain Laporan Keuangan UMKM Berbasis Microsoft Excel Pada Sunshine Laundry. Jurnal Bisnis Terapan, 5(2), 271-286. https://doi.org/10.24123/jbt.v5i2.4693.

Ristikasari, D. & Wafa, Z. (2024). Penyusunan Laporan Keuangan UMKM Berdasarkan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro, Kecil Dan Menengah (SAK-EMKM) Study Kasus Di UMKM Kabupaten Semarang. Journal of Human and Education, 4(4), 519-524. https://doi.org/10.31004/jh.v4i4.1289.

Romney, M. B. & Steinbart, P. J. (2020). Accounting Information Systems, Global Edition, 15th Edition, Pearson. New York.

Sugiyono S, L. P. (2021). Metode Penelitian Komunikasi (Kuantitatif, Kualitatif, dan cara mudah menulis artikel pada jurnal internasional). Alvabeta Bandung CV.

Suryaningrum, D. H., Putri, A. F., Ning G., M. S., Amalia, F. N., Putri, R. C., Cahyani, R. D., Sukowati, E. M. A., Sagita, P. D., & Setyawati, A. (2024). Modul Pengabdian Kepada Masyarakat: Pengembangan Program Casa UMKM Industri Aksesoris. https://www.academia.edu/125625781/MODUL_PENGABDIAN_KEPADA_MASYARAKAT_PENGEMBANGAN_PROGRAM_CASA_UMKM_INDUSTRI_AKSESORIS

Suryaningrum, D. H., Nurcahya R., D., Nis, F. P., Fitri M., S., Trismayda P., E., Nathanael, J., & Mahdy F., I. (2025). Modul Pengabdian Kepada Masyarakat: Desain Akuntansi Usaha Dagang (Toko). https://www.academia.edu/129311849/Modul_Pengabdian_Kepada_Masyarakat_Desain_Akuntansi_Usaha_Dagang_Toko_

Tilley, S. (2020), Systems Analysis and Design, Cengage-USA

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2008 tentang Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM). https://peraturan.bpk.go.id/Details/39653/uu-no-20-tahun-2008?utm_source=chatgpt.com

Yuanita, I., Trinanto, N., Sumiarti, E., & Yenida, Y. (2025). Peningkatan Keterampilan Pencatatan Keuangan bagi UMKM di Kota Padang, Sumatera Barat, Melalui Pelatihan Berbasis Microsoft Excel. Jurnal Pengabdian Masyarakat Indonesia, 5(2), 365-372. https://doi.org/10.52436/1.jpmi.3441.

Diterbitkan
2025-08-31